Festival Ngaturang Buah
QXJW+RP2, Sidetapa, Kec. Banjar, Kabupaten Buleleng, Bali 81152 View Location
23 August 2024 07:00 WITA - 25 August 2024 17:00 WITA
IDR 25.000,00
- 0.0
Book Now
Valid on selected dates Instant confirmation
Ticket DetailsVisit Date
Validity period :
Quantity
Ticket
IDR 25.000,00 / Person
Total ( Ticket)
IDR
IDR 25.000,00
Lokasi
User Reviews
There are no reviews for this Event yet.
Buy this ticket and be the first to leave a review.
Other Info
Description
Tradisi Ngaturan Buah dari Desa Sidatape ini dilaksanakan ketika memasuki musim panen buah tiba yang sudah berlangsung secara turun-temurun kurang lebih 700 tahun masehi dan diikuti oleh seluruh krama desa yang merupakan krama pangarep.
Tradisi dan ritual ini dipercaya merupakan wujud rasa terima kasih kepada sang pencipta dengan mempersembahkan hasil panen segala jenis buah-buahan yang dihasilkan dari kebun.
Tradisi ngaturang buah ini diawali dengan persembahyangan bersama di Pura Desa setelah sebelumnya masing-masing warga yang sudah masuk krama adat membawa buah-buahan hasil panen di kebun mereka seperti rambutan, manggis, duku, kepundung, wani dan durian ke Bale Pebatan yang ada di Pura Desa.